Categories: Pontianak

Tak Menyukai Pejabat Yang Menutupi Masalah, Sutarmidji: Kalau Ada Masalah Harus Selesaikan

KalbarOnline, Pontianak – Dihadapan puluhan peserta Diklatpim Tk. III Angkatan XI dan XII Provinsi Kalimantan Barat, Wali Kota Pontianak, Sutarmidji menyampaikan bahwa dirinya tidak menyukai ada pejabat yang menutupi masalah yang ada.

“Kalau ada masalah maka harus diselesaikan, bukan ditutupi,” ujarnya tegas kepada para peserta Diklatpim Kalbar di Ruang Rapat Wali Kota lantai 3 Kantor Wali Kota Pontianak, Senin (8/5) lalu seperti yang dilansir dari pontianak.tribunnews.com.

“Masalah itu jangan ditutupi tapi diselesaikan. Contohnya ada masalah keuangan awalnya Rp50 juta, tidak bisa nutup dan tahun depan buat mark up akhirnya semakin lama masalah semakin besar. Maka semuanya masuk dalam lobang,” tukasnya mencontohkan. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor Pertanahan Mempawah Ikut Tanam Pohon Serentak bersama Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Mempawah - Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada Tanggal 5…

2 hours ago

Setelah Pontianak, Disdikbud Kalbar Buka Dua SMA di Kubu Raya dan Bengkayang

KalbarOnline, Pontianak - Setelah membuka sekolah baru SMA Negeri 14 Pontianak di Kecamatan Pontianak Tenggara,…

3 hours ago

Marak “Manusia Silver” di Pontianak, Dokter Icha: Bisa Terkena Kanker Kulit

KalbarOnline, Pontianak - Keberadaan "manusia silver" masih banyak ditemukan di Pontianak, Kalbar. Hal ini mendapat…

4 hours ago

Sekda Ketapang Buka Sosialisasi Raperda Rencana Tata Ruang Wilayah

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo membuka kegiatan sosialisasi Rancangan Peraturan Daerah…

4 hours ago

Peringati HUT ke-60, Bank Kalbar Gelar Donor Darah

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan digelar oleh Bank Kalbar dalam rangka memperingati ulang tahunnya (HUT)…

5 hours ago

Pj Bupati Kamaruzaman Apresiasi Ajang Pemuda Pelopor

KalbarOnline, Kubu Raya – Penjabat (Pj) Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengatakan, bahwa kepeloporan pemuda…

5 hours ago