Categories: Sekadau

Hadiri Workshop LKPD di Makasar, Wabup Tekankan Pimpinan OPD dan Kades Hati-hati Dalam Kelola Uang Daerah

KalbarOnline, Sekadau – Wakil Bupati Sekadau, Aloysius, SH., M.Si menghadiri workshop pemantapan pemeriksaan dan entri laporan keungan pemerintah daerah (LKPD) tahun anggaran 2016 perwakilan Badan Pemeriksaan keuagan (BPK) wilayah timur yang dilaksanakan di Makasar yang digelar mulai tanggal 29 Maret sampai 30 Maret 2017.

Wabup memaparkan topik masalah yang dibahas dalam workshop tersebut antaranya pencegahan dini tindak pidana korupsi.

Berkenaan dengan hal tersebut, Wabup ingin semua pimpinan OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sekadau agar betul – betul mematuhi peraturan Perundang – undangan yang berlaku.

Disamping itu pelaksanaan APBD, ditegaskannya, harus sesuai jadwal.

“Saya mengimbau dan meminta para pimpinan OPD dan para Kepala Desa, supaya berhati hati dalam pengelolaan keuangan daerah. Hindari hal-hal yang dapat mengarah pada tindak pidana korupsi,” pinta Wabup yang juga merupakan Ketua DPC PDIP Kabupaten Sekadau ini. (Mus/Hms)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

45 mins ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

11 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

11 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

11 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

12 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

16 hours ago